Credit Card / News/Info / 2014 / Ketentuan Baru Spending Reward Kartu Kredit JCB Ultimate Berlaku Efektif 1 Agustus 2020 / Detail
Ketentuan Baru Spending Reward Kartu Kredit JCB Ultimate Berlaku Efektif 1 Agustus 2020
29-05-2020 10.51 WIB
Dapatkan 1 Tiket Business Class Jakarta – Tokyo (pulang-pergi) dengan ANA Airlines
Syarat dan Ketentuan:
- Minimum transaksi Rp 200.000.000,- dalam 2 bulan tagihan yang sudah tercetak
- Minimum 10x transaksi ritel dalam 2 bulan (transaksi domestik atau internasional)
- Transaksi yang diperhitungkan adalah transaksi kartu hadir dan online, tidak termasuk cash advance, Cashplus, fees & charges, bills payment dan cicilan.
- Transaksi yang diubah menjadi cicilan ataupun sudah ditukarkan dengan program cashback 4% tidak akan dimasukan dalam perhitungan
- Maksimum redeem 2x/tahun
- Periode redeem adalah maksimum 2 bulan setelah cycle/ transaksi tercetak dalam tagihan.
- Seluruh Poin Xtra yang terkumpul pada 2 cycle tersebut tidak boleh ditukarkan dengan hal lain karena akan dihanguskan.
- Transaksi harus genuine, transaksi yang terdeteksi oleh Bank termasuk transaksi tidak wajar tidak dimasukkan ke dalam perhitungan.
- Nama yang tertera pada tiket hanya berlaku untuk kartu utama atau kartu tambahan.
- Tidak berlaku black out periode sesuai ketentuan ANA Airlines dan maksimum jangka waktu perjalanan adalah 21 hari.
- Segala pembatalan dan perubahan tiket dengan alasan dan kondisi apapun akan di proses sesuai dengan kebijakan Pihak Airlines dan menjadi tanggung jawab nasabah
- Informasi selengkapnya atau apabila ingin mengikuti program ini hubungi Preferred Assistant 1500 800